Berikan Pembekalan, Wakil Bupati Dorong Peserta Diklat Menjadi ASN Berintegritas
Peserta Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Kepemimpinan tingkat IV hari ini (12/03) mendapat pencerahan penting. Pasalnya Wakil Bupati Bondowoso (H. Irwan Bachtiar, SE, MSi) hari ini menjadi tamu istimewa. Hadir sebagai narasumber sesi jam kepemimpinan wakil Bupati berkesempatan berbagi pengalaman dan wejangan bagi peserta diklat. Kelas Pimpinan dipandu oleh Plt. Kepala Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Bondowoso, D[...]